Jendela Daerah

Manfaatkan Lahan Pertanian, KWT Gampong Ladang Lakukan Penanaman Bawang Merah

Published by
admin
Lokasi ladang pertanian

Jendela Jurnalis Meulaboh, ACEH –
Kelompok Wanita Tani (KWT) Gampong Ladang Kecamatan Sama Tiga, Kabupaten Aceh Barat, kini sudah membuka lahan pertanian kebun tanaman yang berlokasi di Gampong Blang seluas 100 meter dengan penanaman bawang merah. Rabu (22/11/2023).

Menurut para Ibu-Ibu di Gampong Ladang yang dikomfirmasi media Jendala Jurnalis, mereka mengatakan dalam melakukan pembersihan lahan sebelumnya mereka mengadakan gotong royong bersama untuk membersihkan lahan.

“Hingga bisa dilakukan pengolahan tanah dengan Hand Traktor, dan sekarang tanaman bawang sudah tumbuh yang ditanami, atas binaan Dosen Utu di bidang pertanian. Harapan kami agar dapat memperoleh hasil panen,” ungkap salah seorang Ibu PKK yang tidak mau ditulis jati dirinya. (22/11).

Sementara itu, Keuchik Gampong Ladang Chairul Musca juga sangat mengharapkan kepada para Ibu-Ibu yang telah terlibat dalam pembukaan lahan pananaman bawang untuk tetap bersatu padu kedepan, dan terus berupaya dalam kelompok KWT.

“Dan lahan yang sudah dibuka untuk tetap dihijaukan dengan tanaman muda, demi terciptanya lingkungan yang sehat dan lancar,” tutupnya. (Muhibbul Jamil)*

admin

Recent Posts

Gelar Raker Tahunan, DWP Aceh Barat Pastikan Anggaran Tersalurkan dengan Tepat

Rapat Kerja Tahunan DWP Aceh Barat Jendela Jurnalis Aceh Barat, ACEH – Dharma Wanita Persatuan… Read More

1 hari ago

RTKB Aktif Terlibat dalam Penanganan Tanggul Citarum Jebol di Desa Pantai Bakti

Penanganan Tanggul Citarum oleh RTKB Jendela Jurnalis Bekasi, JABAR - Banjir terjadi di Kampung Bendungan,… Read More

3 hari ago

Gelar Patroli Khusus, Satpol PP Karawang Amankan Lima Pelajar yang Nongkrong di Warnet Saat Jam Belajar di Galuh Mas

Pelajar yang berhasil diamankan dalam patroli khusus Jendela Jurnalis Karawang, JABAR - Dalam rangka menjaga… Read More

2 minggu ago

LDD-KAJ Serahkan Hibah Rompi kepada RTKB Kampung Bungin

Penyerahan Hibah Rompi Jendela Jurnalis Bekasi, JABAR - LDD-KAJ menyerahkan hibah berupa rompi kepada Relawan… Read More

2 minggu ago

Nelayan Tradisional Tangkolak Karawang Mengeluh, Dama : Sedimentasi di Muara Sungai Semakin Parah

Kondisi muara sungai tangkolak Jendela Jurnalis KARAWANG - Nelayan tradisional di kawasan Tangkolak, Desa Sukakerta,… Read More

2 minggu ago

Kegiatan Penanggulangan Abrasi Pantai Muara Bungin Dilakukan oleh Masyarakat, RTKB, dan Pemdes Pantai Bakti

Foto Masyarakat Pantai Bakti saat membuat tanggul penahan abrasi Jendela Jurnalis Bekasi, JABAR - Masyarakat… Read More

2 minggu ago

This website uses cookies.