Jendela Jurnalis Aceh Barat, ACEH – Kelompok Wanita Tani (KWT) Gampong Ladang, Kecamatan Samatiga, Kabupaten Aceh Barat melakukan penanaman perdana ‘Bawang Merah’ pada Sabtu (26/10/24).
Kegiatan penanaman perdana tersebut disaksikam langsung oleh Pembina Bidang Pertanian dari Dosen Universitas Teuku Umar (UTU) Aceh Barat.
Dalam kesempatannya, Mariani selaku Ketua Kelompok KWT mengucapkan rasa terimakasihnya kepada pembina pertanian.
“Kepada bapak binaan, saya sangat berterima kasih atas ajaran teknis menanami bawang merah yang kami buka lahan di Gampong Blang, Gampong Ladang, Kecamatan Samatiga, Kabupaten Aceh Barat, dan semoga bermanfaat,” ucapnya.
Sementara itu, Chairul Musca selaku Keuchik (Kepala Desa) Gampong Ladang juga mengatakan terimakasihnya atas kepedulian kegiatan Kelompok KWT, dan semoga kegiatan tersebut berjalan lancar dan berkelanjutan
“Harapan kami kedepan terus berkelanjutan, dan berjalan dengan lancar,” pungkasnya. (Muhibbul)*
Penanganan Tanggul Citarum oleh RTKB Jendela Jurnalis Bekasi, JABAR - Banjir terjadi di Kampung Bendungan,… Read More
Pelajar yang berhasil diamankan dalam patroli khusus Jendela Jurnalis Karawang, JABAR - Dalam rangka menjaga… Read More
Penyerahan Hibah Rompi Jendela Jurnalis Bekasi, JABAR - LDD-KAJ menyerahkan hibah berupa rompi kepada Relawan… Read More
Kondisi muara sungai tangkolak Jendela Jurnalis KARAWANG - Nelayan tradisional di kawasan Tangkolak, Desa Sukakerta,… Read More
Foto Masyarakat Pantai Bakti saat membuat tanggul penahan abrasi Jendela Jurnalis Bekasi, JABAR - Masyarakat… Read More
Penolakan pengerukan pasir ilegal Jendela Jurnalis Bekasi, JABAR - Masyarakat Kampung Bungin RT 001 dan… Read More
This website uses cookies.